Posts

Showing posts from September, 2016

Rangkuman Materi Mapel Agama Islam

Untuk teman-teman yang membutuhkan rangkuman materi mapel agama islam bisa mengunduhnya di link dibawah ini : Linknya gan :v

Perlawanan Mataram terhadap VOC

Image
Anggota Kelompok 4 : 1.       Anisa Nurul A.              (04) 2.       Annisa Mulya A.          (05) 3.       Beta Nanda M.             (07) 4.       Indah Amarani S.          (14) 5.       Mierta Ivani C.              (18) 6.       Pulung Punjung L.        (20) Latar Belakang tindakan monopoli yang dilakukan VOC, VOC sering menghalang-halangi kapal-kapal dagang Mataram yang akan berdagang ke Malaka, VOC menolak untuk mengakui kedaulatan Mataram, dan keberadaan VOC di Batavia telah memberikan ancaman serius bagi masa depan Pulau Jawa. Cita cita sultan Ag u ng untuk menyatukan Jawa di bawah Mataram bertentangan dengan misi utama VOC untuk memonopoli nusantara Proses Terjadinya Perlawanan Serangan Pertama Serangan pertama dilakukan tahun 1628. Pertengahan bulan Agustus 1628, secara tiba-tiba armada Mataram muncul di perairan kota Batavia. Mereka segera menyerang benteng VOC. Panglima-panglima Sultan Agung antara lain: 1)

Perlawanan Maluku melawan Portugis

Kelompok : 1. Afredo Yudha A. (02) 2. Faisal Hernanda P. (13) 3. Intan Pawestri N. (15) 4. Jhony Pranata (16) 5. Nisrina Anggarini (19) 6. Wahid Nur Rohman L. S. (27) 7. Wieqtsa Mellynea A. (28) Perlawanan Maluku melawan Portugis 1. Latar Belakang a. Portugis melakuka usaha monopoli perdagangan remapah- rempah. b. Bangsa Portugis melakukan campur tangan dalam urusan kerajaan Ternate dan Tidore c. Penyebaran agama katholik di Maluku yang beragama Islam. 2. Proses terjadinya perlawanan Pada tahun 1531 berkobarlah perlawanan rakyat Maluku terhadap kekuasaan Portugis di Ternate. Sultan Ternate menyerukan kepada rakyatnya untuk bersatu melawan Portugis. Kerajaan Tidore dan Bacan, akhirnya bersatu melawan Portugis. Perlawanan rakyat Maluku membuat Portugis terdesak dan meminta bantuan dari Malaka. Bala bantuan pun segera datang dari Malaka yang dipimpin oleh Antonio Galvao . Pasukan ini berhasil mengalahkan Ternate sehingga Antonio Galvao berkuasa di Maluku selama empat tahun (